HANYA 10 SUBJEK HUKUM YANG MELAPORKAN KETERLANJURAN DI PELALAWAN

HANYA 10 SUBJEK HUKUM YANG MELAPORKAN KETERLANJURAN DI PELALAWAN
Berdasarkan pasal 110 A dan 110 B Undang-undang cipta kerja dimana pada pasal tersebut diberi kesempatan untuk melaporkan kepemilikan atau penguasaan lahan yang terlanjur dibangun atau ditanami Kelapa Sawit,
Berikut daftar subjek hukum untuk kabupaten Pelalawan berdasarkan Keputusan Meneteri Kehutanan Nomor 36 tahun 2025
1. PT. Cipta Daya Sejati Luhur diajukan 52 Hektar dalam Proses 49 H ditolak 3 H
2. PT. Inti Indo Sawit Subur diajukan 449 Hektar dalam Proses 440 H ditolak 9 Hektar;
3. PT. Mekar Sari Alam Lestari diajukan 547 Hektar dalam proses 497 ditolak 50 Hektar
4. PT. Mitra Unggul Pusaka diajukan 369 Hektar dalam proses 242 Hektar ditolak 126 Hektar;
5. PT.Permata Hijau Sawit diajukan 1757 Hektar dalam proses 1460 Hektar ditolak 297 Hektar;
6. PT. Rimba Sawit Kusuma diajukan 337 Hektar dalam proses 289 Hektar ditolak 48 Hektar;
7. PT. Safari Riau diajukan 749 Hektar dalam Proses 745 ditolak –
8. PT. Sari Lembah Subur diajukan 202 Hektar dalam proses 183 Hektar ditolak 19 Hektar;
9. PT. Sinar Haska Lestari diajukan 241 dalam proses 42 Hektar ditolak 199 Hektar;
10. Silvia Tantri Dkk diajukan 86 Hektar dalam proses 86 Hektar ditolak –
Dari 10 Subjek hukum yang melaporkan keterlanjuran 9 berupa Perusahaan dan 1 perorangan
Suber Keputusan Menteri Kehutanan No.36 tahun 2025